Inilah Umur Panen Buah Semangka dan Ciri-Ciri Buah Semangka Sudah Masak

December 19, 2017


Dasar Pertanian - Masa panen buah adalah hal yang ditunggu-tunggu setiap petani buah, karena pada saat panen tentunya mereka akan mendapatkan keuntungan yang besar. Tapi itu semua apabila budidaya tanaman berhasil dan tidak ada kendala. Sama halnya dengan buah semangka yang apabila tiba masa panen akan membuat petani senang hati. Buah semangka adalah buah yang sangat segar dan banyak diminati

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »